Pakaian cople adalah pakaian pasangan yang terdiri dari 1 pakaian laki - laki dan 1 pakaian perempuan. Dalam bahasa jawa lebih dikenal dengan nama sarimbit yang berarti pasangan. Kata sarimbit kerap digunakan saat seorang pedagang batik menjual dagangannya dan menyebut sarimbit untuk menandakan pakaian batik pasangan.
Mungkin lebaran kemarin ada yang membeli baju yang baru sekeluarga, atau juga membeli dengan pasangan anda yaitu baju couple, banyak sekali sekarang mode dari baju couple yang ada di dunia ini. Dari kaos kemeja hingga jaket pun ada yang couple, tapi sekarang kebanyaka para pasangan membeli kaos yang simple tapi lucu kelihatannya, baju kaos couple juga ada yang lucu.
Dengan menggunakan kaos atau batik couple, anda dan pasangan anda akan terlihat sangat serasi di pandangn oleh orang lain, dan mungki orang lain pun akan mengikuti anda, banyak sekali model dan variasi dari kaos couple ini ada yang lucu dan ada juga yang seram. Hal tersebut kembali lagi kepada selera anda dan pasangan anda, yang terpenting baju yang anda kenakan nyaman di pakainya, jangan mementingkan warna atau gambar yang lucu dan bagus, akan tetapi kenyamanan anda memakai baju tersebut di abaikan, bisa - bisa menjadi penyakit kepada anda dan pasangan anda sendiri.
Pakaian Koleksi Central Batik Kota Langsa
Jalan Ahmad yani, no.149 Kota Langsa
Jalan Ahmad yani, no.149 Kota Langsa
Jika anda ingin membeli kaos atau batik yang couple, usahakan cobalah dulu karena sekarang marak sekali bahan yang sudah tidak bermutu lalu di jual di pasaran, cobalah keserasian baju anda dengan pasangan anda jika sedang memilih kaos couple di beberapa tempat tertentu. Pilihlah bahan yang tidak mudah panas, dan sangat cocok dengan kulit anda, mahal sedikit tidak apa - apa toh anda bedua yang membelinya jadi bisa patungan, sudah tidak zaman sekarang makan atau membeli sesuatu harus dari pria, sesekali wanita pun harus mengeluarkan uang.
Selain beberapa model terbaru dari pakaian couple dan batik diatas tadi, di bawah ini juga ada beberapa tips yang mungkin saja berguna bagi anda yang meyukai kaos couple yaitu tips memilih motif dan model kaos copule yang bagus.
- Pilihlah model pakaian terutama untuk temanya yang sesuai dengan mood anda dan pasangan anda saat membeli kaos tersebut, karena kebanyaka para pemakai baju kaos couple sering menggunakan kata - kata yang bagus dan romantis akan tetapi suasana hatinya meerka tidak sebagus kata - kata kaos tersebut.
- Selain itu ketika anda sudah memilih apakah pasagan anda suka dengan warnanya atau dari modelnya, anda harus bertanya dan juga mendengarkan opini dari pacar anda, agar kaos yand diinginkan bisa sama yanga anda inginkan. Dan yang tentunya anda dan pasangan anda bisa nyaman memakainnya.
- Untuk harganya sendiri anda bisa memilih sesuai dengan harga yang sudah di setujui dengan pacar anda. Ada baiknya harga dari kaos couple tersebut tidak terlalu mahal dan tidak terlalu murah. Anda bisa mencari referensinya di internet, atau juga jika anda mempunyai teman dalam bisnis jual beli kaos, anda bisa menanyakannya.
- Untuk bahannya sendiri pilih yang nyaman dan juga enak untuk di pakai, bahan kaos combat pun pada dasarnya cukup untuk setelan kaos couple. Jangan terpengaruh pada warna dan juga gambar atau tulisan dari kaosnya, yang terpenting dalam membeli kaos apakah anda nyaman menggunakannya sehari - hari, terutama untuk pacar anda.
Nah bagaiamana anda suka Kaos atau batik cople tersebut bisa anda jadikan referensi untuk membeli, dan tempat tersedianya juga sangat terbatas. Di Kota Langsa, hanya ada di Central batik, 06417444332 dan CB Fashion 064123704, Jalan Ahmad yani, Kota Langsa. semoga dengan menggunakan model kaos couple diatas, dan juga tips memilih kaos couple yang benar dan bagus, anda dan pasangan anda bisa lebih mesra dan harmonnis dalam hal berhubungan percintaanya. Terima kasih sudah mengunjungi blog ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar